Pelantikan 4 Dekan di Lingkungan Universitas Graha Nusantara Padangsidimpuan

Selamat dan Sukses atas Pelantikan Dekan di Lingkungan Universitas Graha Nusantara Padangsidimpuan oleh Rektor yang telah melalui beberapa tahapan pemilihan pada masing masing Fakultas.

Adapun Dekan yang dilantik antara lain Bapak Yuswin Harputra S.Pd, M.Pd sebagai Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, ibu Nurbaya Harianja S.Sos M.A.P. sebagai Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, menggantikan Bapak Hafner Yani Siregar S.H. M.M.,Bapak Ir. Sutan Pulungan M.Si sebagai Dekan Fakultas Pertanian. dan Bapak Sahrul Harahap S.T.,M.T. sebagai Dekan Fakultas Teknik menggantikan Bapak Muhammad Noor Hasan Siregar S.T. M.Kom. Semoga kedepan visi misi yang sudah dipaparkan pada saat penyampaian visi misi calon dekan,  dapat diaktualisasikan dalam membangun dan meningkatkan mutu pendidikan di Universitas Graha Nusantara Padangsidimpuan.

 

Pelantikan Dekan di Lingkungan Universitas Graha Nusantara Padangsidimpuan
Foto Bersama dengan YADPI
Bersama Rektorat

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *